Mengubah Jumlah Postingan Yang Ditampilkan Dengan Mengklik Label - D-Copy Blog | Tutorial kali ini kita akan membahas bagaimana mengatur jumlah postingan yang akan ditampilkan jika Anda ataupun penunjung Anda mengklik salah satu link label Anda.
Langkah :
- Buka akun Blogger Anda
- Masuk ke menu Template > edit HTML, centang expand template widget
- Cari HTML dibawah ini :
expr:href='data:label.url4. Ganti HTML diatas dengan HTML dibawah ini :
expr:href='data:label.url + "?max-results= 7
Catatan : Ganti keseluruhan HTML langkah 3 dengan langkah 4. Biasanya HTML langkah 3 lebih dari 1.
5. Save template Anda.
0 komentar:
Posting Komentar